
Foto ini menunjukan ke arah ruang tamu dari ruang keluarga. Posisi ruang tamu lebih tinggi dari posisi lantai ruang keluarga. Seluruh langit langit baik ruang tamu dan ruang keluarga menggunakan kayu.
Rumah dengan lokasi yang strategis, tetapi masih dalam kondisi yang asri, sejuk, dan udara yang segar.